Senin, 15 Desember 2014

Cara Menyusun PAGT (Proses Asuhan Gizi Terstandar) yang benar



Berikut ada lah pedoman menyusun PAGT atau Proses Asuhan Gizi Terstandar
PAGT ini disusun untuk menyelesaikan Asuhan Gizi kasus pasien yang menderita penyakit tertentu dan juga sebagai media pembelajaran Mahasiswa Gizi di kampus.

Sebelum tau cara mengerjakan kasus dengan menggunakan PAGT kita harus menghafal singkatan dari metode PAGT, jadi PAGT itu isinya ADIME:


A         : Asessmen
D         : Diagnosis gizi
I           : Intervensi
M         : Monotoring
E          : Evaluasi

Dan di dalam A (Asessmen) itu sendiri terdapat ABCD:

A         : Antropometri
B         : Biokimia (Data Laboratorium)
C         : Clinical (Keadaan Fisik-Klinis Pasien)
D         : Dietary History (Riwayat Makan pasien)

Berikut petunjuk mengerjakannya:
  1. ASSESMENT
  1. Antropometri
Hitung IMT Pasien:
IMT = BB/TB²
< 17
kekurangan BB tingkat berat
17 – 18 
kekurangan BB tingkat ringan
18 – 23
Status Gizi Normal (standar Asia Pasifik)
23 - 27
Kelebihan BB ringan
> 27
Kelebihan BB tingkat berat

BBI     = (TB – 100) – 10% (TB-100)
*Jika tinggi lebih dari 155 cm menggunakan lengkap seperti diatas, jika tinggi pasien dibawah 155 cm hanya TB -100 saja
Jika pasiennya bayi atau balita menggunakan Chart WHO dan CDC ya:

  1. Biokimia
Data Lab
No
Indicator
Hasil
Normal
Keterangan





Diberi kesimpulan dari akhir data lab tersebut/ diberi penilaian dari hasil lab pasien
  1. Fisik klinis
No
Indicator
Hasil
Normal
Keterangan





Diberi penilaian/kesimpulan atas keadaan fisik serta klinis pasien
  1. Dietary history
·         Riwayat gizi sekarang
·         Riwayat gizi dahulu
·         Lain lain menyangkut social ekonomi, riwayat penyakit dahulu dll
  1. DIAGNOSIS GIZI
Menggunakan terminilogi diagnosis gizi
Susunannya kolom PES (Masalah Gizi, Etiologi, Sign&Tempt)
No
Problem
Etiologi
Sign/Tempt





Jadi Problem/Masalah nya apa berdasar terminology diagnosis gizi NI, NC, dan NB kemudian etiologi/penyebab masalah nya apa, lalu Sign/Tempt atau di tandai dan gejala nya seperti apa

  1. INTERVENSI GIZI
a.       Tujuan Diet
b.      Prinsip Diet
c.       Syarat Diet
d.      Jenis Diet
e.       Bentuk Makanan

  1. Pergitungan Zat Gizi
BMR Pria      = 66 + (13.7 x BBI) + (5 x TB)  - (6.8 x u)
BMR Wanita = 655 + (9.6 x BBI) + (1.8x TB) – (4.7x U)
·         Jika IMT Normal pakai BB Aslinya
·         Jika IMT kurang atau lebih pakai BBI
TEE = BMR x FA x FS (diketahui Energi nya)
Kebutuhan  Protein, Lemak, KH
*jika hanya diketahui usia dan tidak diketahui BB maupun TB pasien anda langsung menggunakan standar AKG  yang terbaru ya, disitu akan diketahui BB, TB dan Kebutuhan Energi berdasarkan Usia.


  1. MONITORING EVALUASI
Berisi baris : Antropometri, Biokimia, Fisik Klinis, Asupan Makanan
Berisi Kolom: Parameter, Target, Pelaksanaan
Parameter
Target
Pelaksanaan
Antropometri


Biokimia


Fisik


Asupan Makanan



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ayo Komentar :)

Pelatihan NCP/PAGT 2019: A Dream Come True

       Selamat pagi, sudah lama tidak menulis di blog ini. Dalam sebuah momen/kegiatan pasti ada cerita nya, ada hal unik nya, ada juga...